Resep Masakan - Resep Ikan Asin Pedas
Bahan - bahan:
- 250 gr ikan asin gabus, potong uk 2 cm x 2 cm
- 2 bh cabe merah, iris tipis serong
- 4 bh bawang merah, iris tipis
- 1 bh jeruk nipis, airnya saja
- 3 sdk makan minya goreng
- Siram ikan asin gabus dengan air mendidih, biarkan hingga dingin, cuci dan tiriskan
- Panaskan minyak yang cukup banyak di atas pengorengan dengan api sedang
- Masukkan ikan asin tadi kemudian goreng hingga matang.
- Angkat dan tiriskan.
- Panaskan minyak sesuai resep, masukkan bawang merah dan tumis hingga harum
- Tambahkan cabe merah, aduk rata, tumis hingga layu
- Kecilkan api, lalu masukkan ikan asin yang sudah digoreng dan air jeruk nipis.
- Aduk rata